Tips Mengenali Mencegah dan Memperbaiki Kolom Rumah Retak --- Kolom berfungsi sebagai penyalurbeban dinding menuju fondasi. Fungsi kolomakan sangat tergantung dari dimensi dan material yang digunakan. Dimensidan material perlu mempertimbangkanbesaran beban yang akan dipikul, baikaksial (tegak) maupun lateral (samping).Ambil contoh, beton bertulang.
Beton berfungsi menahan gaya aksial, sedang kantulangan baja berperan untuk menahan gaya lateral. Jika terjadi retak kolom maka perhatikan dimensi dan material kolom, apakah sudah sesuai dengan ketentuan atau belum.
Retak kolom terbagi dua, yaitu retak rambut dan retak struktur. Penyebab retak rambut tak lain campuran beton yang terlalu banyak air dan gaya dari luar seperti tekanan angin dan gempa. Pada dasarnya retak rambut tidak terlalu berpengaruh terhadap kekuatan kolom, namun akan berbahaya jika retak tersebut sampai pada tulangan baja yang berpotensi menyebabkan korosi.Retak struktur (retak lebih dari2mm) dapat terjadi jika kolom tidak mampu menahan beban yang berasaldari luar seperti tekanan angin dan gempa.
Konstruksi yang salah juga dapatmenyebabkan daya dukung kolomikut menurun.Misalnya pemasangan sambungantulangan baja dan sengkang yang keliru.Baik yang disebabkan oleh jarakyang terlalui lebar, kualitas baja tidakbaik, sengkang mudah lepas, dankomposisi campuran beton yang tidak sesuai.
MEMPERBAIKI KOLOM RUMAH RETAK
Semoga Tips Mengenali Mencegah dan Memperbaiki Kolom Rumah Retak ini bisa menjadi referensi dan inspirasi yang bisa Anda terapkan di rumah Anda. Baca juga Tips dan Trik Rumah sebelumnya tentang Tips Mencegah Dinding Semen Acian Mengkristal. Semoga bermanfaat!
- Berikan injeksi epoxy pada bagian retakan seperti halnya Anda mengatasi retak rambut pada struktur beton.
- Untuk retak struktur lakukan pengecekan dengan bantuan ahli. Jika kondisi baik, Anda dapat mengisi cairan epoxy. Jika kolom tidak mampu lagi menahan beban, Anda perlu memperbesar dimensi kolom sehingga mampu menahan beban.